Kita dapat mengembangkan dua porsi lainnya untuk jadi masakan lain.
Misalnya, jika menu utamanya rendang, bagian yang lain dibuat lebih encer jadi kalio lalu ditambahkan kacang merah atau kentang.
Satu lagi jadi gulai dengan menambahkan beberapa rempahnya.
Untuk membuktikannya, tidak ada salahnya jika langsung mencoba di rumah.