Enggak Perlu Jajan, Begini 4 Cara Atasi Kantuk di Pagi Hari Tanpa Minum Kopi! Dijamin Kantuk Hilang Seketika

By Sera B, Jumat, 4 September 2020 | 07:45 WIB
Begini cara hilangkan kantung di pagi hari tanpa minum kopi. Pasti manjur! (Grid.id)

Titik tersebut yakni di bagian puncak kepala, antara ibu jari dan telunjuk, area kanan di bawah pusat tempurung lutut, di bawah mata kaki, dan di pangkal leher.

3. Minum air dingin

Setelah tidur selama delapan jam, tubuh pun kehilangan cairan secara signifikan.

Baca Juga: Punya Kulit Awet Muda Bukan Cuma Sekedar Mimpi, Coba Gunakan Campuran Kopi dan Susu Untuk Masker Wajah, Rasakan Manfaatnya

Minum Air Dingin bisa membuat tubuh lebih segar.

Baca Juga: Coba Minum Kopi Sebelum Olahraga, Rasakan Efek Tak Biasa ini pada Tubuh! Enggak Bakalan Nyangka!

Itulah yang membuat kita merasa kehausan setiap bangun tidur.

Dibandingkan minum kopi, Dr. OZ menyarankan untuk minum segelas air putih yang dingin.

Namun jika tidak terbiasa minumlah air putih hangat.