Hal yang perlu diperhatikan sebelum membeli tempe
Tempe merupakan sumber vitamin B yang baik.
Vitamin B12, B6, B1 dan B2 dapat membantu proses pencernaan dan metabolisme tubuh.
Selain itu, tempe juga kaya akan kandungan mineral seperti mangaan, tembaga, fosfor, magnesium, besi, potassium, kalsium dan zinc.
Isoflavon yang merupakan zat antioksidan penting bagi tubuh karena dapat menangkal radikal bebas.
Tapi tahukan kalian cara memilih tempe yang berkualitas?
Dikutip dari Youtube dengan akun Topik Pedia, ini dia tips memilih tempe yang baik.
Tempe yang berkualitas memiliki ciri-ciri sebagai berikut.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.