Ajaib! Jadi Rahasia Restoran, Coba Tambahkan 1 Bahan Ini Saat Masak Daging, Hasilnya Berubah Jadi Empuk Banget!

By Virny Apriliyanty, Selasa, 8 September 2020 | 08:30 WIB
Ilustrasi daging sapi (MaxPixel's contributors)

Baking powdernya tak perlu terlalu banyak. 

Cukup 1/2 sendok teh untuk setengah kilo daging. 

Baca Juga: STOP Menyimpan Daging Ayam Seperti ini Mulai Sekarang, Malah Bisa Cepat Busuk dan Makin Berbau

Baking powder nantinya akan melemaskan urat-urat pada daging sehingga daging jadi lebih mudah empuk. 

Tenang, penambahan baking powder juga tak akan merubah rasa dan aroma pada daging, lo.

Cara ini cocok saat kita ingin membuat daging lada hitam atau sate.

Setelah semalaman, daging pun jadi lebih empuk dan bumbunya telah meresap sempurna. 

Manfaat Lain Baking Powder

Selain untuk daging, baking powder juga punya banyak kegunaan lain di dapur, lo. 

Apa saja?

1. Mempertahankan warna daun singkong

Sebelum diolah, daun singkong harus direbus terlebih dahulu agar tekstur daunnya jadi empuk.

Proses perebusan ini bisa melunturkan warna hijau daun alami.

Baca Juga: Resep Daging Tumis Kacang Panjang Enak Ini Cukup Menggoda Karena Bumbu Rahasianya