Sering Dijual Bebas, Ahli Bongkar Ciri-ciri Minyak Goreng yang Tidak Layak Digunakan, Bisa Sebabkan Penyakit Serius

By Sera B, Jumat, 11 September 2020 | 11:45 WIB
Ciri-ciri minyak goreng berbahaya bagi kesehatan (integrisok.com)

3. Minyak Mengeluarkan Bau Tengik

Dilansir dari sumber berbeda, minyak yang tidak layak digunakan lagi mengeluarkan bau tengik. 

Jadi sebelum masak, ada baiknya Saselovers mencium minyak goreng terlebih dahulu.

Saselovers harus lebih teliti jika minyak goreng tersebut sudah disimpan lama atau dibeli dalam kemasan curah. 

Minyak goreng yang berbau tengik lebih baik tidak dipakai karena bisa menghilangkan cita rasa masakan.

Baca Juga: Cara Memilih Melon yang Paling Manis, Berair dan Pas Matangnya! Cuma Perlu Lihat Satu Bagian Ini Saja

Baca Juga: Para Ibu Wajib Teliti, Jangan Beli Tempe dengan Ciri-ciri Berikut ini, Bisa Membahayakan Keluarga di Rumah

Bau masakan juga akan berubah menjadi bau tengik dari penggunaan minyak yang sudah tak layak pakai.

Selain itu, minyak yang sudah tengik bisa berbahaya bagi kesehatan dalam jangka panjang, khususnya pada pencernaan.

Artikel ini telah tayang di Tribun Kesehatan dengan judul: Jangan Gunakan Minyak Goreng dengan Ciri-ciri Seperti Ini! Berbahaya untuk Kesehatan