Jangan Buru-Buru Dibuang, Ternyata Biji Melon Miliki Manfaat Tak Terduga Untuk Kesehatan yang Jarang Orang Tahu

By Marcel Mariana, Rabu, 7 Oktober 2020 | 16:45 WIB
Biji Melon miliki manfaat tak terduga untuk kesehatan (Tribunnews.com)

Mencegah kanker

Biji melon mengandung beta karoten dan vitamin C dalam jumlah yang tinggi.

Kedua nutrisi ini dapat mencegah kanker secara efektif dan sangat baik untuk menangkal radikal bebas.

Baca Juga: Jangan Lagi Simpan Buah Melon di Dalam Kulkas, Jika Tak Ingin Hal Buruk Ini Mengintai Tubuh! Begini Kata Ahli

Meningkatkan nafsu makan

Biji melon mengandung vitamin B1 dan B2 yang dapat membuat lemak dan minyak mengalami proses metabolisme.

Biji melon juga sangat baik untuk meningkatkan nafsu makan.

Buah yang Tidak Boleh Taruh Kulkas

Dilansir dari Kompas.com, Deretan bahan makanan ini sebaiknya tidak disimpan di dalam kulkas, karena bisa merusak khasiatnya!

Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini  :