Sering Tersaji di Meja Makan, 3 Lauk Ini Dilarang Keras di Konsumsi Bersama Nasi, Bisa Jadi Racun dari Dalam

By Sera B, Selasa, 27 Oktober 2020 | 07:30 WIB
Nasi padang baik untuk tubuh asal penuhi syarat ini (nibble.com via Kompasiana)

2. Mi instan

Tidak sedikit orang yang gemar mengonsumsi mi instan dengan nasi.

Dikutip dari Kompas, Dr. Samuel Oetoro, seorang ahli gizi berkata mi instan sendiri terdiri karbohidrat tepung olahan.

Makan nmie instan dan nasi sama saja makan karbohidrat dua kali lipat.

Lebih lanjut, kebiasaan makan mi instan dan nasi putih ini hanya membuat tubuh kita terisi karbohidrat yang akan diubah jadi gula.

Baca Juga: Divonis Kena Kanker Kelenjar Getah Bening oleh Dokter, Aldi Taher Sempat Pantang Makan Makanan ini Selama 5 Tahun!

Mi instan sebaiknya tidak dimakan bersamaan dengan nasi putih.

Baca Juga: Sehat Sih, Namun 5 Orang dengan Kondisi Ini Dilarang Keras Minum Air Kelapa, Bisa Membahayakan Nyawa

Akhirnya, tubuh malah kekurangan zat gizi lain, seperti mineral, protein, vitamin, dan lemak yang seharusnya juga terpenuhi.

Selain mi instan, kita juga harus menghindari makan nasi putih dengan beragam jenis karbohidrat lainnya.

Contohnya kentang, ubi, dan jagung.