Sembuh Total dari Kanker Payudara, Penyanyi Cantik ini Tidak Lagi Makan Nasi Putih Selama 11 Tahun, 'Bisa Membunuhmu'

By Raka, Minggu, 1 November 2020 | 11:15 WIB
Melihat penampilan cantik dan eksotis penyanyi Andien kenakan busana tenun khas Nusantara yang mencuri perhatian (instagram.com/andienaisyah)

Dalam artikel berjudul 6 Things You Probably Didn’t Know About Rice, salah satunya menyebutkan jika nasi dapat membunuhmu.

Alasannya, karena beras mentah pada dasarnya mengandung spora bakteri yang dapat menyebabkan keracunan makanan.

Nah, spora ini dapat bertahan hidup walau beras susah menjadi nasi alias udah dimasak.

Baca Juga: Menderita Tumor Payudara di Usia Muda, Artis Cantik Ini Berhasil Sembuh Total dan Harus Pantang Konsumsi Makanan Enak Ini

Konsumsi Nasi Sesuai Kebutuhan

Tapi spora dalam nasi itu tidak akan merugikan kita, kecuali jika nasi yang sudah dimasak itu didiamkan dalam suhu kamar lebih dari beberapa jam alias tidak langsung dihabiskan.

Ilustrasi Semangkuk Nasi Putih

Nasi itulah yang bisa membuat kita keracunan makanan.

Karenanya cukup memasak nasi sebanyak yang kita makan.

Jangan biarkan nasi menjadi sisa, untuk kemudian dimakan kembali.

Hal ini pun dibenarkan oleh laman nhs.uk, dalam artikelnya ditulis dengan jelas bahwa manusia bisa keracunan makanan karena mengonsumsi nasi panas.

Eits, bukan pemanasan ulang yang menyebabkan masalah, tetapi cara penyimpanan beras sebelum dipanaskan.

Bagaimana nasi yang dipanaskan menyebabkan keracunan makanan?