Belum Terima BLT Rp 1,2 Juta Sampai Sekarang? Jangan-jangan Kendala Ini Terjadi Pada Anda, Begini Cara Ceknya

By Siti Afifah, Jumat, 6 November 2020 | 18:15 WIB
BLT Rp 1,2 Juta tak kunjung cair, ternyata karena adanya kendala ini (Kompas.com)

Kendala penyaluran BSU

Sebelumnya, Menaker Ida mengatakan bahwa ada sejumlah kendala yang ditemui dalam penyaluran BSU, yakni:

- Adanya duplikasi rekening

- Rekening sudah ditutup

Baca Juga: Janji Jokowi Mulai Terbukti! Pemerintah Sudah Bagikan Langsung Uang Tunai Rp 600 Ribu Untuk Masyarakat Indonesia Selama Tiga Bulan

Baca Juga: Jokowi Ketok Palu Berikan BLT Rp.600 Ribu Mulai Bulan Ini, Warga Jabodetabek Justru Tak Akan Kebagian Karena Alasan Ini

- Rekening pasif Rekening tidak valid

- Rekening dibekukan

- Adanya rekening yang tidak sesuai dengan NIK pada KTP

- Rekening tidak terdaftar

Sementara itu, jika pekerja mengalami kesulitan dan belum mendapatkan BSU, dapat berkonsultasi pada tim posko penanggulan BSU.

Diketahui, agar penyaluran dana ini dapat tepat sasaran, Kemnaker bekerja sama dengan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).

Baca Juga: Terima Kenyataan Pahit Terjangkit Virus Corona, Andrea Dian Ungkap Anggota Medis Kewalahan Menangani Pasien yang Membludak

Baca Juga: Hidup di Bawah Garis Kemiskinan, Nenek Ini Mengaku Tak Pernah Dapat Bantuan Hingga Harus Jual 3 Sendok Demi Sesuap Nasi

Artikel ini telah tayang di tribunjabar.id dengan judul Kabar Terbaru Soal BLT Gelombang 2, Ini Tahapan Terkini Proses Pencairan Subsidi Gaji Pekerja Swasta