1. Alergi telur bebek
Melansir Kompas.com, efek samping yang pertama adalah alergi.Sama halnya dengan telur ayam, ada sebagian orang yang tak cocok dengan telur bebek.Alhasil, ada reaksi alergi yang ditunjukkan tubuh usai memakan telur bebek.
Baca Juga: Jarang Ada yang Tahu, Ternyata Inilah yang Terjadi Jika Menambahkan Irisan Jeruk Nipis Saat Rebus Telur! Wajib CobainAlergi Protein telur bisa memicu reaksi alergi bagi beberapa orang, khususnya pada bayi dan anak-anak.
Gejalanya bisa muncul ruam kulit hingga gangguan pencernaan, muntah, atau diare.Untuk kasus ekstrem, telur bebek bisa menyebabkan anafilaksis, yang memengaruhi pernapasan dan mengancam jiwa.