4. Air Kelapa untuk Kondisi Diabetes
Berdasar temuan dalam penelitian pada hewan dengan kondisi diabetes, air kelapa memiliki manfaat menurunkan kadar gula dalam darah.
Penelitian pada manusia masih dibutuhkan, teman-teman.
Namun, air kelapa aman dikonsumsi oleh orang dengan diabetes karena kandungan seratnya tinggi dan karbohidratnya rendah.
Elektrolit magnesium dalam air kelapa juga bisa membantu meningkatkan sensitivitas insulin, yang bisa membantu kondisi diabetes tipe 2 dan prediabetes.
Artikel ini telah tayang di bobo.grid.id dengan judul Minum Air Kelapa Sebelum Tidur Ternyata Bermanfaat, Ketahui Berbagai Manfaat Rutin Minum Air Kelapa