Kerap Kali Diabaikan! Ternyata Beginilah Cara Benar Masak Air Keran Hingga Aman Diminum Menurut Para Ahli

By Marcel Mariana, Jumat, 14 Mei 2021 | 12:01 WIB
cara benar agar air keran aman dikonsumsi menurut ahli (Sajiansedap.grid.id)

3. Air minum tercemar akan meninggalkan noda

Air keran atau air minum yang terkontaminasi, umumnya akan meninggalkan jejak pada benda-beda tertentu.

Perhatikan apakah, air minum yang biasa kamu minum dari keran meninggalkan warna seperti hijau kebiruan.

Itu bisa menjadi ciri air minum terkontaminasi oleh tembaga atau zat klorin.

Pada paparan tembaga yang tinggi, hal ini dapat menyebabkan masalah seperti anemia, masalah pencernaan, atau bahkan kerusakan hati dan ginjal.

Baca Juga: Satu Ibu Kandung, Satu Ibu Tiri! Ashanty dan Krisdayanti Ternyata Sudah Punya Rencana yang Sama Untuk Calon Bayi Aurel, Bakal Rebutan?

Cara Membersihkan Botol

Berikut ada beberapa langkah membersihkan botol yang baik dari Spesialis Mikrobiologi Klinik Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), dr. Yulia Risa Saharman.

Pertama pastinya semua bagian botol harus dibuka termasuk tutup botol, termasuk juga sedotan yang kerap ada pada botol.

Lalu basahi botol dengan air dan barulah berikan sabun.

Pada bagian noda yang berkerak gosok menggunakan busa atau brush khusus untuk mencuci botol.