Sampai Dipuji 'Lamak Bana' Saking Enaknya, Ini Dia Resep Rendang Ala Gordon Ramsay yang Gampang Ditiru Pemula

By Virny Apriliyanty, Minggu, 23 Mei 2021 | 13:40 WIB
Resep Rendang Ala Gordon Ramsay (Dok. National Geographic)

Bumbu halus12 bawang merah, cincang kasar6 siung bawang putih, cincang12 cabai merah besar, cincang2 sdt jahe, cincang2 sdm lengkuas, cincangGaram secukupnya4 sdt kemiri bubuk2 sdm merica bubuk1 sdt kapulaga bubuk2 sdm ketumbar bubuk2 sdm jinten bubuk1/2 sdt pala bubuk1/2 cm bunga lawang1 potong serai, pakai bagian tengahnya, cincang1/2 cup minyak biji anggur (grapeseed oil)1/2 cup air 1 liter santan kental, dengan kandungan lemak 24 persen2 lembar daun kunyit, bisa diganti dengan daun salam2 sdm kunyit, kering maupun fresh4 lembar daun jeruk

Baca Juga: Viral Pemudik Protes Makan Ayam Goreng dan Teh Tawar Ditagih Rp 250 Ribu, Getok Harga Sampai 2 Kali Lipat, 'Gak Worth it!'

Proses memasak

1. Masukkan semua bumbu halus ke dalam blender, kecuali daun kunyit, daun jeruk, dan santan kental. Campur semua bahan sampai halus.

2. Siapkan wajan atau wok, masukkan bumbu halus. Tambahkan daun kunyit dan daun jeruk, aduk bumbu. Masak dengan api sedang sampai bumbu bau harum.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.