Resep Asinan Jakarta Enak, Kudapan Sehat yang Cocok Disajikan Saat Cuaca Sedang Panas

By Robert Christianto, Senin, 21 Juni 2021 | 12:00 WIB
Resep Asinan Jakarta, Kudapan Nikmat Untuk Di Siang Hari (Sajian Sedap)

Bahan Saus:600 ml air 100 gram gula merah, sisir halus

Bumbu Halus:200 gram kacang tanah goreng 25 gram ebi, sangrai 2 buah cabai merah besar2 buah cabai merah keriting 1 buah cabai rawit merah 2 sendok teh cuka 3/4 sendok teh garam 50 gram gula pasir

Cara Membuat Asinan Jakarta:

1. Saus, rebus gula merah dan air hingga gula larut. Saring.

2. Tambahkan bumbu halus. Rebus sampai mendidih. Dinginkan.

3. Tata sayuran dan tahu di dalam mangkuk saji. Siram saus di atasnya.

4. Sajikan bersama kerupuk merah, mi kuning, dan kacang goreng.

Baca Juga: Resep Siomay Tongkol Telur Asin Enak, Kudapan Ala Pedagang Kaki Lima yang Bisa Kita Buat Sendiri

Baca Juga: Resep Kerak Telor Enak, Kudapan Khas Betawi yang Rasanya Selalu Ada Hati

Baca Juga: Resep Kentang Panggang Enak, Kudapan Sehat Dengan Campuran Keju yang Nikmat

Baca Juga: Resep Talam Hijau Karamel Enak, Aneka Kue Tradisional Untuk Kudapan Ringan Di Sore Hari

Baca Juga: Resep Brown Sugar Boba Cake Enak, Kudapan Istimewa yang Bisa Kita Sajikan Untuk Siang Nanti