Resep Sayur Pepaya Kacang Panjang Enak, Makan Malam Pasti Terasa Kurang Lengkap Tanpa Menu Ini

By Dwi, Sabtu, 26 Juni 2021 | 18:00 WIB
Resep Sayur Pepaya Kacang Panjang, Menu Sederhana yang Bisa Mencuri Perhatian Keluarga (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Sayur Pepaya Kacang Panjang begitu mudah dibuat jadi pelengkap praktis.

Bahkan jika tak ada Resep Sayur Pepaya Kacang Panjang, makan malam akan terasa kurang lengkap.

Jadikan Resep Sayur Pepaya Kacang Panjang sebagai menu makan malam praktis pilihan keluarga saat akhir pekan.

Baca Juga: Resep Cah Kacang Panjang Kembang Kol Enak, Hidangan Ringan Untuk Pelengkap Santap Malam

Waktu: 30 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan:250 gram pepaya muda, iris korek api tipis5 lonjor kacang panjang, potong 3 cm1 sendok makan rebon, sangarai6 buah cabai rawit merah utuh2 lembar daun salam2 cm lengkuas, memarkan2 sendok teh garam3/4 sendok teh gula merah1/4 sendok teh merica1.000 ml santan, dari 1/2 btr kelapa2 sendok makan minyak, untuk menumis

Bumbu Halus:3 siung bawang putih5 butir bawang merah3 buah keluak, seduh2 cm kencur1 cm kunyit, bakar1/2 sendok teh ketumbar

Cara Membuat Sayur Pepaya Kacang Panjang:

1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus daun salam dan lengkuas sampai harum.

2. Masukkan pepaya, kacang panjang, dan cabe rawit. Aduk rata.

3. Tambahkan rebon, garam, dan gula merah. Aduk rata.

4. Tuang santan. Masak sambil diaduk-aduk sampai matang.

Baca Juga: Resep Kacang Panjang Tumis Wortel Enak, Menu Sederhana Untuk Menambah Nafsu Makan Keluarga

Baca Juga: Resep Pindang Tenggiri Kacang Panjang Enak, Menu Rumahan yang Bisa Jadi Inspirasi Menu Makan Malam

Baca Juga: Resep Cah Kacang Panjang Ebi Enak, Inspirasi Menu Pelengkap Dengan Siraman Saus Nikmat

Baca Juga: Resep Sayur Bening Kacang Panjang Kol Enak, Menu Rumahan Dengan Kuah Bening yang Nikmat

Baca Juga: Resep Tumis Sawi Asin Kacang Panjang Enak, Inspirasi Untuk Menu Pelengkap yang Kilat