Coba-coba Rendam Tahu yang Sudah Digoreng ke Air Es, Pedagang Tahu Gejrot Kaget Dagangannya Langsung Laris Manis

By Ulfa, Rabu, 16 Juni 2021 | 08:08 WIB
Masukkan tahu yang baru digoreng ke air es, jangan kaget lihat hasilnya yang bikin melongo (Kolase kompas.com)

Sembari menunggu tahu direndam dalam air es, kamu dapat membuat kuah tahu gejrot.

Untuk membuat kuah tahu gejrot, pertama rebus air hingga mendidih lalu masukkan asam jawa dan gula jawa.

Rebus hingga gula dan asam larut. Lalu angkat dan saring.

Kemudian siapkan bumbu ulek. Ulek cabai, bawang merah, dan garam secukupnya.

Jangan terlalu halus, cukup uleg kasar. Selanjutnya potong tahu menjadi dua bagian dan siram dengan kuahnya.

Setelah itu tahu gejrot bisa langsung disajikan.

Baca Juga: Gak Sengaja Mencelupkan Ayam ke Air Es Sebelum Dibuat Fried Chicken, Wanita Ini Kaget dengan Hasilnya Setelah Matang

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tips Membuat Tahu Gejrot Enak, Ternyata Direndam Dalam Air Es"