Jangan Dikucek! Makanan untuk Obat Infeksi Mata ini Ampuh Buat Penglihatan Tajam Seketika!

By Ulfa, Jumat, 25 Juni 2021 | 14:40 WIB
Berikut deretan makanan untuk obat infeksi mata yang wajib kita tahu (Gridhealth)

Sebuah tinjauan pada 2012 dari beberapa penelitian menunjukkan bahwa kompres hangat dapat membantu penderita blepharitis, suatu kondisi yang menyebabkan kelopak mata menjadi meradang dan mengeluarkan kotoran (belek).

Selain itu, American Academy of Ophthalmology menyarankan penggunaan kompres hangat untuk meredakan gejala mata merah.

Kompres hangat mungkin juga bisa meredakan bintitan karena mengurangi penyumbatan yang menyebabkan mata bintitan.

Jangan Dianggap Sepele, Inilah Cara Mengatasi Mata Merah dengan Tepat.

Selain itu, kompres hangat dipercaya dapat pula membantu meringankan gejala mata kering.

Penting untuk diperhatikan bahwa, meskipun kompres hangat dapat meredakan beragam bentuk infeksi mata, sebenarnya tidak dapat menyembuhkan kondisi tersebut.

Baca Juga: Makanan untuk Obat Sakit Amandel, Gak Perlu Operasi Lagi Kalau Bumbu Dapur ini Ampuh Atasi Rasa Sakitnya

Berikut beberapa tip untuk membuat kompres hangat:

- Rendam kain dalam air hangat dan tempelkan dengan lembut ke mata

- Gunakan air panas, tapi jangan terlalu panas, agar Anda tidak membakar diri sendiri

- Pastikan kain yang Anda gunakan bersih, sehingga mata tidak terkena lebih banyak kuman