4 Makanan untuk Obat Parkinson, Baik Dikonsumsi Sebelum Datangi Dokter

By Raka, Sabtu, 26 Juni 2021 | 14:25 WIB
Deretan makanan untuk obat parkinson yang banyak orang tidak tahu (Kolase Tribunnews)

SajianSedap.com - Makanan untuk obat Parkinson memang belum banyak yang tahu.

Penderita penyakit ini memilih untuk langsung berobat ke dokter.

Padahal jika mengonsumsi deretan makanan berikut, parkinson bisa saja semakin hilang dalam tubuh.

Parkinson merupakan penyakit dimana kondisi neurologis atau saraf memburuk dan memengaruhi pergerakan penderitanya.

Mengontrol makan dengan mengubah pola makan yang lebih sehat adalah pilihan yang baik bagi penderita parkinson.

Baca Juga: Ibu-ibu Se-Indonesia Wajib Tahu, ini Makanan untuk Obat Sembuhkan Luka Jahitan dengan Cepat, Lauk Enak ini jadi Solusinya

Parkinson bisa menyerang siapa saja, namun penyakit ini 50 persen lebih banyak dialami pria dibanding wanita.

National Institutes of Health (NIH) menunjukkan bahwa, di Amerika Serikat, sekitar 50.000 orang didiagnosis Parkinson setiap tahun.

Untuk itu, kamu bisa menyimak menu makanan yang bisa kamu konsumsi untuk mengurangi gejala parkinson yang dilansir dari Medical News Today.