Dari Alpukat hingga Pisang, Ini Buah dan Sayuran yang Tak Boleh Dijus, Ahli Ungkap Hal Tak Terduga ini

By Ulfa, Kamis, 8 Juli 2021 | 08:25 WIB
Smoothie hijau, minuman dari buah dan sayur yang bisa mengurangi risiko stroke (pexels.com/rawpixel.com)

5. Kale

Sayuran berdaun hijau seperti kale dan bayam memiliki kandungan kalsium, vitamin A dan C. Hindari memproses sayuran tersebut dengan juicer jika kamu memiliki risiko batu ginjal.

"Beberapa orang memiliki masalah dengan terlalu banyak oksalat, yang banyak terkandung dalam sayuran berdaun hijau.

Sebab, sayuran tersebut berpotensi menyebabkan batu ginjal," kata Wiegand.

6. Pir

Buah Pir miliki manfaat tak terduga untuk kesehatan

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu! Bukannya Sehat, Vitamin C Bisa Sebabkan Kerusakan Organ Jika Dikonsumsi Berlebih, Ini Takaran yang Tepat

Tidak semua orang perlu menghindari jus pir.

Namun, jika sensitif dengan fruktosa atau gula buah, maka kamu harus menghindarinya.

"Pir mengandung sorbitol, bentuk gula yang sulit dicerna dan bisa memperlancar proses bung air besar.

Itulah mengapa banyak orang meminum jus pir untuk mengatasi sembelit," ujar Varbanova.