Pelan-pelan jadi Malapetaka, Jangan Makan Ikan yang Dimasak Seperti ini Setiap Hari! Bahayanya Gak Setara Nikmatnya

By Ulfa, Kamis, 29 Juli 2021 | 07:40 WIB
Ilustrasi ikan bakar. (Pixabay)

SajianSedap.com - Di masa pandemi Covid-19 kesehatan adalah hal yang mahal untuk banyak orang.

Maka dari itu, kita wajib makan makanan yang bergizi dan baik untuk tubuh.

Misalnya seperti sayuran, daging, ikan dan buah-buahan.

Namun, makanan sehat tersebut bisa jadi bahaya kalau dimasak dengan cara yang tak tepat, salah satunya dibakar.

Baca Juga: Jadi Kebiasaan Orang Indonesia! Lebih Baik Gak Makan Ikan Goreng Kalau Digorengnya Masih dengan Cara Ini, Bisa Bikin Masuk Rumah Sakit!

Ya, bahaya makanan yang dibakar jika dimakan setiap hari membuat risiko kesehatan kita terancam, loh!

Dari ikan bakar, daging bakar hingga sate, sebaiknya jangan dimakan terlalu sering apalagi jika dimakan setiap hari.

Karena ada beberapa bahaya makanan yang dibakar yang mengancam kesehatan berikut ini.