Wajib Dicoba! Beginilah Cara Membuat Kremesan yang Renyah dan Tahan Lama, Ternyata Ini Rahasia Pedagang

By Marcel Mariana, Sabtu, 31 Juli 2021 | 15:10 WIB
Cara membuat kremesan yang gurih dan tahan lama (Sajian Sedap)

Nah itu dia aneka tips membuat kremesan mulai dari proses pembuatan adonan hingga penyimpanan.

Kremes yang garing dan gurih cocok dijadikan taburan di atas nasi sehingga makan jadi makin berselera.

Jangan lupa untuk langsung praktikkan agar hidangan di rumah jadi terasa semakin nikmat.

Baca Juga: Resep Tempe Goreng Kremes Teri Nasi Enak, Pelengkap Santap Malam yang Tak Biasa

Tipe Kremesan Ala Restoran

Jika sudah pandai membuat kremesan seperti ini, mari kita membuat kremesan lainnya yang bervariasi seperti ini.

Tipe kremesan ini biasanya ada pada ayam goreng kremes ala restoran, lo.

1. Kremesan Gulung

Ketika kremesan sudah disatukan, segera taruh makanan yang akan dibungkus di atas kremesan dalam minyak.

Sebelumnya, celupkan dulu makanan ke dalam larutan tepung supaya bisa menempel di atas kremesan.