Satu Indonesia Nyesel Baru Tahu! Orang dengan 3 Kondisi Ini Dilarang Keras Minum Teh, Catat Kalau Masih Sayang Nyawa

By Virny Apriliyanty, Jumat, 30 Juli 2021 | 14:25 WIB
Minum teh (Tribun Travel - Tribunnews.com)

Sebab, kombinasi ini akan menyebabkan lonjakan pada tekanan darah dan risiko perdarahan di otak.Karena teh hijau cenderung memperberat kerja hati, seseorang sangat tidak dianjurkan untuk mengonsumsi obat yang memiliki efek samping yang buruk pada organ hati.

3. Konsumsi Obat pengencer darah

Jenis teh hijau juga sangat tidak dianjurkan diminum berbarengan dengan konsumsi obat pengencer darah termasuk warfarin, ibuprofen, dan aspirin.

Baca Juga: Tolong Mulai Sekarang Jangan Lagi Makan 5 Sayuran Ini Dalam Keadaan Mentah, Efeknya Bisa Sampai Bikin Lumpuh

Hal ini dikarenakan teh hijau kaya akan vitamin K yang dapat mengurangi efektifitas kinerja obat pengencer darah.Selain itu teh hijau juga memiliki efek yang mirip dengan pengencer darah sehingga bila seseorang mengonsumsi berbarengan dengan obat-obatan tersebut bisa meningkatkan risiko perdarahan.

Baca Juga: Satu Indonesia Gak Tahu! Dikira Sehat, Orang dengan Kondisi Ini Dilarang Keras Minum Susu, Bisa Mengancam Nyawa