"Jadi dihitung saja. Misal sudah minum kopi dua sendok, artinya jatah harian hanya sisa dua sendok makan lagi.
Itu mungkin sudah terpenuhi dari makanan dan minuman yang diasup selain kopi tadi." "Jadi, jangan ditambahkan yang manis-manis lainnya," kata Raissa.
Maka dari itu, yuk kita kontrol kesukaan kita dalam minum minuman manis.
Dan usahakan untuk melakukan olahraga agar tubuh tetap sehat dan bugar.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Waspadai Risiko Penyakit akibat Doyan Minuman Manis dan Rebahan"