Menu Diet Keto, 5 Makanan Ini Cocok Dikonsumsi Untuk Menurunkan Berat Badan Selama Menjalani Diet Ketogenik

By Virny Apriliyanty, Rabu, 18 Agustus 2021 | 15:25 WIB
Menu Diet Keto (istockphoto)

Sayur juga mengandung antioksidan yang dapat membantu melindungi tubuh dari radikal bebas, termasuk molekul yang tidak stabil dan menyebabkan kerusakan sel.Beberapa referensi sayuran yang rendah karbohidrat termasuk brokoli, kubis, kacang hijau, timun, selada, tomat, bayam, terong, bunga kol, selada, dan bayam.

5. KejuDalam 28 gram keju cheddar terdapat 1 gram karbohidrat dan 6,5 gram protein.Lemak jenuh keju cukup tinggi, namun belum terbukti meningkatkan risiko penyakit jantung.Keju mengandung asam linoleat terkonjugasi dan merupakan lemak yang dikaitkan dengan penurunan lemak serta perbaikan komposisi tubuh.

Baca Juga: Resep Salad Kacang Merah Enak, Menu Diet yang Bisa Bikin Perut KenyangMengonsumsi keju secara teratur bisa mengurangi hilangnya massa otot yang terjadi seiring dengan penuaan.Kawan Puan yang sedang berada pada program diet keto tetap bisa mengonsumsi makanan enak dan sehat.Tentunya, kebutuhan kalori harus dipertimbangkan supaya tujuan menurunkan berat badannya bisa berhasil.

Artikel ini telah tayang di Parapuan.id dengan judul 5 Makanan yang Cocok Dikonsumsi Saat Melakukan Diet Keto

Baca Juga: Menu Diet Rendah Garam, Lebih Ampuh Bantu Menjaga Sistem Imun Tubuh Selama Pandemi, Wajib Dicoba