Enggak Butuh Presto! Cuma 20 Menit Rebus Daging dengan Cara Ini, Hasilnya Bisa Empuk dan 'Selembut Tahu', Rugi Baru Tahu Sekarang!

By Virny Apriliyanty, Jumat, 20 Agustus 2021 | 10:25 WIB
Mending masak kaldu daging pakai air dingin atau air panas? (SajianSedap)

SajianSedap.com - Cara mengempukkan daging memang banyak dicari.

Soalnya, daging sapi termasuk bahan yang sulit sekali empuk.

Makanya, banyak orang lebih suka menggunakan panci presto kala memasak daging.

Baca Juga: Selama Ini Jadi Misteri! Akhirnya Terbongkar Rahasia Sambal Bawang Enak Ala Geprek Bensu, Wajib Ditambahkan 1 Bahan Ini Baru Bisa Enak

Sayang, tak semua orang punya panci presto di rumah.

Tapi tenang dulu, sudah ada cara merebus daging empuk dalam waktu 20 menit saja, lo.

Hasilnya bisa empuk dan lembut dalam waktu singkat.