Engga Banyak yang Tahu, Cuma Rebus Tahu 10 Menit Sebelum Disimpan Ke Kulkas Ternyata Bisa Datangkan Perubahan Luar Biasa Ini, Engga Nyangka!

By Gusthia Sasky T, Kamis, 2 September 2021 | 07:59 WIB
Tahu Putih (DOK.PIXABAY/ALLYBALLY4B)

Menyimpan tahu dalam wadah

Setelah Anda meniriskan tahu, maka Anda perlu menyiapkan wadah berisi air matang.

Pastikan air matang tersebut memiliki suhu ruang (tidak panas dan tidak dingin).

Selain itu, pastikan tahu terendam sepenuhnya pada air matang.

Tutup wadah penyimpanan tahu lalu masukkan ke dalam kulkas.

Baca Juga: Tolong Mulai Sekarang Pantang Minum ini Setelah Makan Pare! Bahaya Mengerikan ini Dijamin Bikin Kita Kapok Selamanya

Rajin mengganti air dalam wadah

Anda wajib mengganti air matang dalam wadah setiap hari, supaya tahu bisa tahan lama bahkan sampai seminggu.

Bersihkan juga tahu dari lendir yang mungkin keluar, ya.

Ini penting karena mengganti air bisa membantu menjaga tahu tetap lembap dan segar.

Lalu, bagaimana bila ingin menyimpan tahu lebih dari seminggu?

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.