Cara Membuat Dendeng Batokok:
1. Rebus daging, garam, ketumbar, dan bawang putih sampai daging empuk.
2. Iris daging tipis-tipis. Pukul-pukul perlahan sampai sedikit memar dan melebar.
3. Goreng kembali sampai renyah.
4. Panaskan minyak bekas gorengan daging. Tumis cabai hijau, bawang merah, dan daun jeruk. Masukkan tomat. Aduk sampai setengah layu.
5. Masukkan garam dan gula pasir. Aduk rata. Masukkan daging. Aduk rata. Tambahkan air jeruk nipis menjelang diangkat. Sajikan.
Baca Juga: Resep Sayap Ayam Saus Telur Asin Enak, Menu Makan Siang Dengan Balutan Saus yang Super Gurih
Baca Juga: Resep Kering Tempe Aroma Honje Enak, Sajian Pelengkap Anti Gagal yang Bisa Dibuat Oleh Pemula
Baca Juga: Resep Tahu Goreng Bakso Ikan Enak, Menu Kreasi Tahu yang Rasanya Kelewat Mantap
Baca Juga: Resep Sup Buntut Tomat Enak, Menu Akhir Pekan yang Pasti Disambut Hangat Keluarga Tercinta
Baca Juga: Resep Puding Santan Lapis Gula Merah Enak, Dessert Favorit Sehabis Makan Siang