Selama Ini Jadi Tanda Tanya, Ternyata Begini Cara Buat Kripik Kentang Enak Persis Buatan Merek Terkenal, 2 Trik Ini Jadi Kuncinya!

By Idam Rosyda, Rabu, 15 September 2021 | 18:25 WIB
Resep Mudah Keripik Kentang Bubuk Jagung Bakar Pedas Memang Nikmat Disantap Saat Ngobrol (Sajian Sedap)

Manfaat Kentang untuk Bersihkan Minyak Goreng

Jika Anda masih mempunyai kentang sisa, Anda bisa menggunakannya untuk membersihkan minyak goreng.

Kentang ternyata juga bisa membersihkan minyak yang kotor, lo!

Caranya hampir sama dengan nasi, hanya kentang dikupas dan dipotong-potong terlebih dahulu.

Kemudian masukkan kentang ke dalam minyak panas dan diputar-putar mengelilingi wajan sampai kotoran menempel pada kentang.

Dijamin dalam seketika minyak akan bersih dan bisa dipakai masak kembali.

Baca Juga: Dulu Perankan Karakter Zidan di Lorong Waktu, Nasib Aktor Cilik Ini Sekarang Malah Diluar Dugaan! Caranya Cari Sesuap Nasi Bikin MelongoArtikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Tips Membuat Keripik Kentang yang Sehat di Rumah