Manfaat Jantung Pisang bagi Kesehatan
Jantung pisang merupakan bunga yang dihasilkan pohon pisang yang berwarna merah keunguan yang didalamnya terdapat bakal pisang.
Ukuran jantung pisang dapat mencapai 25-40 cm dengan struktur lapisan kulit yang berlapis-lapis.Jantung pisang mengandung 31 kkal energi, 71 gr karbohidrat, 1,2 gr proteinn0,3 gr lemak, beberapa mineral seperti fosfor (50 mg), kalsium (30 mg), dan zat besi juga vitamin seperti beta karoten, vitamin B1, vitamin C, dan kandugan serat.
Baca Juga: Bukan Maksud Menakuti, Makan Bawang Putih Ternyata Berubah Jadi Malapetaka Jika Dikonsumsi dengan Cara Begini, Gak NyangkaDengan banyaknya kandungan gizi yang bermanfaat bagi tubuh dalam jantung pisang, maka masyarakat mulai banyak mengolah bagian pohon pisang ini menjadi kudapan.Adapun beberapa manfaat yang dimiliki jantung pisan sebagai berikut:
Kandungan serat atau fiber yang tinggi dalam jantung pisang dapat memperlancar pencernaan.2. Membantu diet
Tingginya kandungan serat dalam jantung pisang ini dapat menyebabkan rasa kenyang yang lebih lama hal ini baik bagi seseorang yang sedang melaksanakan program diet.
Menu olahan jantung pisang bisa menjadi pilihan makanan ANda selama menjalani diet.3. Memperlancar peredaran darah
Jantung pisang sendiri memiiliki sifat anti koagulan sehingga dapat mencegah terjadinya penggumpalan darah.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :