Bukannya Sehat Malah Celaka, Sayur yang Biasa Jadi Lauk ini Tidak Boleh Dimakan Setiap Hari, CATAT!

By Amelia Pertamasari, Rabu, 6 Oktober 2021 | 19:40 WIB
Jenis sayuran yang tidak boleh dikonsumsi setiap hari. (Freepik.com)

1. Jagung

Jagung itu enak banget dimasak apapun! Belum lagi jagung mengenyangkan perut kita, nih.

Sayangnya, jagung ternyata enggak bagus kalau harus dimakan tiap hari.

Jagung punya kandungan karbohidrat yang sangat tinggi dan susah banget dicerna tubuh kita.

Parahnya lagi, ada kandungan gula pada jagung yang cukup tinggi, menjadikan gula darah kita meninggi!

Baca Juga: Mulai Hari ini Coba Masak Sayur Ditambah Baking Soda, Jangan Kaget Kalau Keluarga Jadi Anti Makan Di Luar Rumah

2. Kentang

Sama seperti jagung, kentang juga punya kandungan karbohidrat yang tinggi.

Belum lagi kalau kentang yang kita makan bukan kentang organik, karena bisa banyak banget residu pestisida yang ada di dalamnya dan meracuni tubuh kita!