Pergi ke Apotik Jauh, Mending Coba Makan Makanan untuk Obat Nyeri Dada, Tokcer Redakan Rasa Sakitnya Cuma dengan Bahan yang Ada di Dapur ini

By Ulfa, Sabtu, 16 Oktober 2021 | 13:40 WIB
Kita bisa makan makanan untuk obat nyeri dada ini untuk atasi rasa sakitnya (kompas.com)

Tak sembarnagan, ternyata nyeri dada dapat bervariasi dalam intensitas, lokasi, dan durasinya.

Tergantung pada penyebab nyeri dada Anda, keluhan ini bisa jadi terasa seperti nyeri tumpul atau nyeri tajam yang menusuk.

Sebelum beli obat ke apotik, mending kita cari tahu yuk obat alami untuk atasi nyeri dada ini.

Cara mengatasi nyeri dada secara alami

Ada sejumlah pengobatan rumahan yang dapat Anda coba di rumah untuk mengurangi nyeri dada ringan.

Perlu dipahami, obat-obatan alami ini hanya boleh digunakan jika Anda yakin nyeri dada Anda tidak disebabkan oleh sesuatu yang serius, seperti angina (sakit jantung).

Perbedaan nyeri dada karena penyakit jantung dan asam lambung

Baca Juga: Jangan Dulu Operasi! Ternyata Ada Makanan untuk Obat Pantat Tepos, Bisa Buat Bokong Kencang dan Seksi dengan Makanan yang Sering Ada di Meja Makan ini

Dilansir dari Very Well Health, pengobatan rumahan yang diyakini dapat membantu meringankan nyeri dada ringan yang disebabkan oleh masalah pencernaan atau ketegangan otot meliputi:

1. Soda kue untuk sakit heartburn

Banyak orang percaya bahwa soda kue (natrium bikarbonat) dapat memberikan bantuan untuk heartburn.

Cara mengatasi nyeri dada sebagai heartburn dengan memanfaatkan soda kue cukup mudah.