Manfaat Konsumsi Kacang Hijau untuk Kesehatan
Selama ini, pamor kacang hijau memang masih kalah dengan jenis kacang-kacangan atau biji-bijian seperti kacang tanah, kacang mete, almon ataupun jenis kacang lain yang lebih disukai.
Namun, mulai sekarang, coba deh mengonsumsi kacang hijau secara rutin.
Ya, kacang hijau rupanya memiliki manfaat kesehatan yang tak bisa dipandang sebelah mata.
Selain itu, kacang hijau juga memilki manfaat untuk kecantikan yang pasti akan disukai oleh kaum hawa.
Apa saja manfaatnya?
1. Mengurangi tekanan darahKaya akan nutrisi, kacang hijau dinyatakan mampu untuk mencegah timbulnya penyakit kardiovaskular dan tekanan darah tinggi.Ekstrak dari kacang-kacangan terbukti ampuh menurunkan tingkat tekanan darah sistolik, karena sifat anti-hipertensi dari kacang hijau membantu dalam memerangi penyempitan pembuluh darah yang menyebabkan tekanan darah meningkat.2. Tingkatkan imunKacang hijau merupakan sumber fitonutrien yang baik, di mana memiliki sifat anti-inflamasi dan anti mikroba.Semua sumber tersebut membantu dalam meningkatkan kekebalan tubuh dan melawan bakteri berbahaya, pilek, virus, iritasi, dan ruam.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :