Jangan Sarapan Dulu Pakai Nasi! Coba Rebus Telur dan Makan saat Perut Kosong, Efek Menakjubkan Ini Bakal Langsung Terjadi di Sekujur Tubuh

By Idam Rosyda, Senin, 1 November 2021 | 07:28 WIB
manfaat makan telur rebus saat sarapan (Tribunnews.com)

Terutama telur yang membuat perut terasa kenyang lebih lama serta dapat menahan rasa lapar berlebih.Dengan demikian, sarapan dengan telur sangat cocok bagi anda untuk memulai program diet.3. Menjaga kesehatan jantungSudah bukan rahasia lagi jika telur dapat menjaga kesehatan jantung manusia.Pasalnya nutrisi betaine dan kolin dari telur dipercaya sebagai kandungan yang tepat untuk menjaga kesehatan jantung.Tak hanya itu, telur juga mengandung vitamin D, vitamin B12, serta mineral yodium yang baik untuk jantung.

Baca Juga: Juru Masak Restoran Chinese Buka Mulut, Bukan Cuma Telur, Satu Bahan Bisa Bikin Fuyunghai Tebal dan GurihSehingga resiko terjangkit penyakit jantung dan stroke pun dapat terhindari.Selain itu, seseorang juga dapat menerima manfaat dari asam lemak omega-3 yang baik bagi tubuh.4. Menjaga kesehatan mataTernyata telur juga dapat menjaga kesehatan mata seseorang dari bahaya pengelihatan yang buruk.Pasalnya nutrisi vitamin A dari telur merupakan salah faktor pendukung untuk kesehatan mata.Apalagi kandungan betakaroten dari kuning telur juga dipercaya mampu membantu menghindar dari penyakit katarak.Untuk itu, bagi anda yang ingin kesehatan mata terjaga maka mengonsumsi telur dapat menjadi salah satu solusinya.