Cara membersihkan rice cooker Agar Nasi Tidak Basi
Berikut bahan-bahan yang Anda perlukan.
- Air sabun hangat
- Kain lap piring atau kain mikrofiber
- Sikat atau sikat gigi bekas berbulu lembut
- Cuka putih
Langkah-langkah cara membersihkan rice cooker ini juga mudah banget, kok!
Baca Juga: Resep Kolak Pisang Ubi Nangka Enak, Kudapan Manis Untuk Disegala Suasana
1. Cabut kabel listrik rice cooker
Pastikan kabel listrik rice cooker dicabut dan dalam kondisi dingin sebelum Anda mulai membersihkan.
Lepaskan tutup, wadah uap, dan panci dari rice cooker.
Anda mungkin juga perlu memeriksa kerusakan kabel atau lakukan perbaikan yang diperlukan.