Resep Rendang Telur Puyuh Kacang Tolo, Menu Sederhana Dengan Rasa yang Tak Kalah Lezat

By Dwi, Senin, 8 November 2021 | 16:00 WIB
Resep Rendang Telur Puyuh Kacang Tolo, Sajian Sederhana Dengan Rasa yang Istimewa (Sajian Sedap)

Bumbu Halus:2 cm kunyit, bakar6 butir bawang merah3 siung bawang putih6 buah cabai merah besar3 buah cabai merah keriting1 cm lengkuas1/2 sendok teh merica bubuk1 sendok teh ketumbar

Cara Membuat Rendang Telur Puyuh Kacang Tolo:

1. Rebus santan encer, bumbu halus, bawang merah, daun jeruk, daun salam, daun kunyit, serai, jahe, cabai rawit merah, dan asam kandis sampai mendidih dan harum.

2. Masukkan telur dan kacang tolo. Bubuhi garam, dan gula. Masak di atas api kecil sambil sesekali diaduk sampai bumbu meresap.

3. Tuang santan kental sambil diaduk sampai matang dan berminyak.

Baca Juga: Untung Intip Tetangga yang Jago Masak! Akhirnya Terungkap Cara Masak Rendang 'Selembut Tahu' Cuma Pakai Rice Cooker, Saking Empuknya Lumer di Mulut

Baca Juga: Resep Rendang Antigagal Dan Pasti Enak, yang Bisa Ditiru Oleh Pemula

Baca Juga: Mulai Sekarang, Coba Hadirkan Resep Rendang Ayam yang Enak Ini Untuk Menu Makan Malam Di Akhir Pekan

Baca Juga: Resep Tuna Bumbu Rendang Enak Ini Tetap Menggiurkan Meskipun Tidak Menggunakan Daging!

Baca Juga: Selama Ini Ditutupi Restoran Padang, Ternyata Begini Cara Bikin Rendang yang Bumbunya Hitam, Medok dan Enak Banget! 1 Bahan Ini Rahasianya