Para Ibu Harus Catat, Kebiasaan Beri Suami dan Anak Makanan Seperti Ini Bisa Picu Kanker Lambung, No. 2 Paling Sering Dilakukan

By Amelia Pertamasari, Jumat, 12 November 2021 | 18:10 WIB
Kebiasaan makan yang sebabkan kanker lambung. (Tribun Manado - Tribunnews.com)

2. Makan dengan banyak kuah

Ternyata makan nasi yang dicampur dengan kuah sup bukanlah kebiasaan makan yang sehat.

Hidangan semacam ini bisa menambah beban perut.

Akibatnya, lambung akan membutuhkan lebih banyak waktu untuk proses mencerna.

Selain itu, kebiasaan makan semacam ini bisa menyebabkan hiperekresi dalam air liur yang memperlambat penyerapan gizi pada nasi.

Baca Juga: Sering Ada di Meja Makan, Ternyata Makanan Favorit Semua Orang Ini Bisa Jadi Makanan Penyebab Kanker Lambung, Favorit Keluarga?

3. Makan buah asam saat perut kosong

Makan buah asam pada perut kosong termasuk kebiasaan tidak sehat.

Saat kita lapar, asam lambung di perut akan mencapai konsentrasi tinggi.

Jika dikombinasikan dengan buah yang asam maka akan mengendap di perut.

Lama kelamaan akan menimbulkan benjolan endapan besar.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.