Para Ibu Harus Catat, Kebiasaan Beri Suami dan Anak Makanan Seperti Ini Bisa Picu Kanker Lambung, No. 2 Paling Sering Dilakukan

By Amelia Pertamasari, Jumat, 12 November 2021 | 18:10 WIB
Kebiasaan makan yang sebabkan kanker lambung. (Tribun Manado - Tribunnews.com)

Kanker lambung distal terjadi di lambung bagian bawah, sedangkan kanker lambung proksimal terletak di area atas lambung.

Namun, mekanisme maupun alasannya belum diketahui.

"Karena perbedaan jenis darahdidasarkan pada bagian 'gula' glikoprotein pada selaput sel, mungkin saja kejadian ini bukan hanya karena 'golongan darah' itu sendiri," ungkap Sun.

Hal itu bisa terjadi juga karena faktor lain, misalnya karena beberapa molekul tertentu.

Hal yang harus diperhatikan, golongan darah A hanya sekedar faktor risiko saja. Bukan berarti golongan darah lain tidak berisiko.

Baca Juga: Satu Indonesia Belum Sadar, Ahli Sebut Pemilik Golongan Darah A Ternyata Beresiko Tinggi Derita Kanker Lambung, Berikut 4 Makanan yang Wajib Dihindari Mulai Sekarang

Berbagai faktor lainnya bisa saja memengaruhi seseorang terkena kanker lambung.

Oleh karena itu, berbagai pencegahan sebaiknya juga dilakukan tak hanya bagi seseorang dengan golongan darah A saja, melainkan oleh setiap orang.

Beberapa gaya hidup yang juga dikaitkan dengan faktor risiko kanker lambung.

Antara lain kebiasaan merokok, kurangnya aktivitas fisik, kerap kosumsi makanan tinggi garam dan makanan berasap, dan kurangnya asupan sayur dan buah.

Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul Kanker Lambung Bisa Disebabkan oleh 4 Kebiasaan Ini, Termasuk Makan Nasi Pakai Kuah