SajianSedap.com - Vitamin C merupakan salah satu vitamin yang sangat dibutuhkan oleh tubuh.
Vitamin C ini membantu tubuh agar terjaga dari hantaman penyakit dan virus yang bisa menyerang kapan saja.
Tubuh sendiri tidak bisa menghasilkan vitamin C, karena itu biasanya sebagian besar orang memilih suplemen kemasan untuk dikonsumsi.
Memang hal ini bisa menjadi alternatif agar tubuh mendapatkan vitamin C, namun ternyata tidak semua suplemen vitamin C aman dikonsumsi.
Ternyata ada ciri-ciri suplemen vitamin C yang sebaiknya tidak dikonsumsi, karena bisa menyebabkan ganggaun lambung yang berbahaya.
Lalu seperti apa ciri-ciri vitamin C yang sebaiknya dihindari?