SajianSedap.com - Telur bebek biasanya identik dengan telur asin.
Tapi selain itu telur bebek juga punya khasiat lain jarang diketahui.
Ya, meski dianggap memiliki aroma yang lebih amis dibandingkan dengan telur ayam, nyatanya telur bebek memiliki kandungan yang lebih sehat.
Apalagi jika Anda mengonsumsinya saat sarapan.
Mulai hari ini, coba rebus 1 butir telur bebek lalu makan saat perut masih kosong atau saat sarapan.
Jangan kaget jika sederet khasiatnya berikut ini akan Anda rasakan.