Yang Punya Freezer Pasti Gak Tahu! Stop Menyimpan Daging Ayam dengan Cara Salah Ini, yang Ada Malah Membahayakan Seisi Rumah

By Virny Apriliyanty, Rabu, 1 Desember 2021 | 07:38 WIB
Daging Ayam (SHUTTERSTOCK/NATALI_PLOSKAYA)

SajianSedap.com -  Banyak dari kita yang ternyata masih melakukan kesalahan saat menyimpan daging ayam, lo.

Daging ayam tak boleh sembarangan ternyata kalau mau dibekukan.

Soalnya, kandungan bakteri salmonela di dalamnya sangat berbahaya.

Baca Juga: Jangan Dipakai Masak! ini Bahaya Kalau Masih Nekat Pakai Minyak Goreng Curah, Murah Tapi Bikin Bolak Balik Rumah Sakit

Karena itu, menyimpan daging ayam di freezer perlu perhatian khusus.

Jangan sampai kita malah melakukan kesalahan ini saat menyimpan daging ayam.

Yuk, kita simak.