Yang Punya Freezer Pasti Gak Tahu! Stop Menyimpan Daging Ayam dengan Cara Salah Ini, yang Ada Malah Membahayakan Seisi Rumah

By Virny Apriliyanty, Rabu, 1 Desember 2021 | 07:38 WIB
Daging Ayam (SHUTTERSTOCK/NATALI_PLOSKAYA)

Nah, selama dibekukan, bakteri tidak mati, lo.

Jadinya, begitu dicairkan, daging ayam kita sudah dipenuhi bakteri.

Jika khawatir daging ayam yang belum dicuci akan mengotori freezer, kita bisa menyimpannya di dalam wadah tertutup.

Atau, kalau tetap mau dicuci, ada langkah yang harus dilakukan supaya daging ayam tidak busuk.

Baca Juga: Tolong Awasi Orang Rumah Kalau Bikin Air Rebusan Kayu Manis, Jangan Sampai Cara Masaknya Seperti Ini, Bisa Undang Bahaya Masuk Tubuh

Daging ayam yang dicuci harus dikeringkan dulu dengan lap sampai kulitnya kering betul.

Setelah itu, daging ayam baru aman disimpan di dalam freezer.

Kini sudah tahu kan, bagaimana cara menyimpan daging ayam supaya tidak busuk dan berbau?

Dengan begini, stok daging ayam di rumah bisa aman tersimpan, deh!

Baca Juga: Mulai Besok Pagi, STOP Sarapan dengan Roti Tawar Kalau Masih Ditambah 2 Bahan ini, Hentikan Kalau Tidak Mau Mati Muda