Coba Tahu dari Dulu, Minyak Goreng Kotor Ternyata Bisa Jernih Lagi Pakai Arang Kayu! Hasilnya Bikin Hemat Uang Belanja Setahun

By Idam Rosyda, Jumat, 3 Desember 2021 | 08:40 WIB
menjernihkan minyak goreng dengan arang kayu ()

Kemudian saring minyak goreng menggunakan saringan yang lubangnya paling kecil.

Nantinya, minyak akan tampak lebih bening dan semua kotorannya ikut terbuang bersama bubuk arang.

Bagaimana mudah bukan?

Selain arang kayu, Anda juga bsia menggunakan bahan lain untuk membuat minyak goreng bekas menjadi jernih kembali.

1. Kentang

Kabar gembira bagi ibu-ibu yang suka pusing karena minyak goreng mudah kotor saat digunakan memasak.

Ya, Anda tak perlu mengeluarkan uang ekstra untuk membeli minyak goreng lagi.

Baca Juga: Pantas Pisang Goreng Berminyak Bikin Sakit Tenggorokan, Jangan Nekat Masukkan Pisang Kalau Minyak dalam Kondisi ini

Anda bisa menjernihkannya kembali dengan kentang.

Tenang, caranya mudah kok.

Siapkanlah beberapa kentang, sesuaikan dengan jumlah minyak goreng yang ingin dijernihkan.Kupas kulit kentang sampai bersih, lalu cuci kentang dan setelah itu pastikan airnya tidak menetes lagi.Sebelum dimasukkan ke dalam minyak goreng yang panas, potong-potonglah kentang menjadi ukuran yang lebih kecil.Selama dimasukkan ke dalam minyak, aduk-aduklah sampai kentang kering dan mengangkat semua kotoran sisa gorengan di minyak.