SajianSedap.com - Memiliki alis yang tebal merupakan dambaan setiap orang, terutama para wanita.
Bahkan unutk mendapatkan alis yang tebal, terkadang, para wanita rela duduk di meja rias untui memulas pensil alis.
Hal ini pun terkadang memakan waktu jika hasilnya tidak sesuai keinginan.
Nah, jika Anda ingin menebalkan alis secara alami tanpa pensil alis, ternyata ada caranya kok.
Modalnya cuma menggunakan santan kelapa.
Lalu bagaimana caranya?