Pecinta Kriuk Wajib Coba! Rahasia Keripik Singkong Bisa Renyah Ternyata Hanya Direndam dengan Bahan Ini Selama 15 Menit, Dijamin Lebih Enak Daripada di Toko

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Senin, 6 Desember 2021 | 13:40 WIB
Cara membuat keripik singkong yang gurih hanya dengan merendamnya menggunakan bahan ini, dijamin berhasil (Sajian Sedap)

2. Pakai banyak minyak

Kunci membuat keripik singkong jadi renyah adalah dengan menggoreng irisan singkong menggunakan banyak minyak.

Irisan singkong wajib terendam seluruhnya ke dalam minyak panas.

Anda tidak boleh tanggung-tanggung dalam memberikan minyak.

Perhatikan juga api kompor.

Gunakan api kompor yang sedang.

Baca Juga: Resep Singkong Goreng yang Sederhana Ini Tidak Bakal Cukup Dimakan Sedikit Saja!

3. Angin-anginkan sebelum matang

Hal ini juga perlu Anda perhatikan.

Biasanya orang akan langsung menaruh di toples setelah singkong matang.

Kebiasaan ini ternyata membuat keripik singkong jadi tidak renyah.

Anda bisa mengangin-anginkannya terlebih dahulu.

Setelah itu, Anda bisa menikmatinya.

Selamat mencoba Sase Lovers!

Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul 4 Cara Buat Keripik Singkong Renyah dan Tahan Lama Disimpan

Baca Juga: Resep Daun Singkong Tumis Rebon, Inspirasi Hidangan Lezat Untuk Di Akhir Bulan