Ucapkan Selamat Tinggal Flek Hitam! Cuma Modal Buah Cermai Bisa Bikin Wajah Glowing Bak Artis Korea, Begini Caranya

By Marcel Mariana, Sabtu, 18 Desember 2021 | 17:40 WIB
Manfaat Buah Cermai (Nakita.id/Kirana Riyantika)

Sajiansedap.com - Apakah anda tahu buah cermai?

Jika belum ada baiknya ada mengetahui buah satu ini.

Buah cermai memilki rasa yang asam ketika dicicipi.

Hal inilah yang membuat buah ini kerap dibuang begitu saja.

Tapi ada baiknya sekarang jangan pernah anggap remeh buah cermai.

Baca Juga: Yang Sering Beli Buah di Supermarket, Jangan Cuma Dicuci Pakai Air Kalau Mau Dimakan, Mending Lakukan Trik Ini Juga Supaya Lapisan Lilinnya Bisa Bersih

Buah cermai ternyata punya banyak kandungan manfaat baik untuk kesehatan.

Berikut ini ulasan lengkapnya untuk anda.

Manfaat Buah Cermai

Melansir Steemit, buah cermai memiliki nama latin Phyllanthus acidus.

Dalam bahasa Inggris dinamai Otaheite gooseberry, Malay gooseberry, dan beberapa sebutan yang lain.

Tahukah anda manfaat buah cermai sangat ampuh untuk menghilangkan flek hitam.

Flek hitam diketahui jadi salah satu masalah kulit yang banyak dialami orang.

Paparan sinar matahari, perubahan hormon, radikal bebas, dan sebagainya jadi faktor penyebab munculnya flek hitam.

Baca Juga: Bikin Kolesterol Anjlok Seketika! Cuma Minum Air Rebusan Buah ini Setiap Pagi, Kadarnya yang Tinggi Bisa Turun Seketika! Coba Deh

Anda tentu penasaran, kandungan apa pada buah cermai sehingga bisa menghilangkan flek hitam?

Ini dikarenakan kandungan vitamin C yang tinggi pada buah cermai yang sangat baik untuk kesehatan kulit.

Vitamin C bisa bertindak sebagai antioksidan yang sangat dibutuhkan tubuh.

Antioksidan dikenal ampuh melawan radikal bebas.

Radikal bebas merupakan senyawa yang bisa menyebabkan kerusakan pada tubuh, termasuk flek hitam.

Radikal bebas diperoleh dari polusi, paparan residu produk kimia yang digunakan sehari-hari, dan sebagainya.

Vitamin C juga bisa memberikan efek mencerahkan kulit.

Baca Juga: Dikira Bikin Sehat, Buah-buahan Ini Ternyata Tak Boleh Untuk di Jus, Bisa Sebabkan Keracunan Kalau Sampai Masuk Mulut

Efek mencerahkan kulit dari vitamin C akan memudarkan flek hitam dengan baik.

Vitamin C yang tinggi juga bisa membantu membersihkan kulit secara menyeluruh.

Untuk mendapatkan manfaat buah cermai ini, anda bisa mengonsumsi buah cermai.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :

Selain dikonsumsi, Moms bisa memanfaatkan buah cermai sebagai masker.

Caranya potong buah cermai lalu oleskan ke area yang memiliki flek hitam.

Diamkan sampai mengering, lalu bilas sampai bersih.

Untuk medapatkan hasil optimal, anda sebaiknya mengulangi cara ini setiap hari.

Mudah sekali kan? Selamat mencoba!

Manfaat Air Rebusan Buah Zuriat

Diketahui sebelumnya bahwa buah zuriat atau bauh palem Afrika ini berasal dari sekitar hulu sungai Nil, Mesir.

Baca Juga: BERITA POPULER : Cara Mengatasi Pantat Panci Gosong dengan Beras dan Lemon Sampai Bumbu Dapur untuk Mengatasi Kloset Mampet

Manfaat buah zuriat ini bagus untuk tubuh karena memiliki kandungan antioksidan yang baik untuk tubuh.

Tak hanya itu, buah zuriat juga mengandung banyak asam lemak tak jenuh seperti omega 3 dan omega 6, asam amino esensial penilalanin dan leusin, serta asam amino non esensial glutamin dan aspartam.

Selain itu, buah zuriat juga tinggi akan kandungan vitamin B, kalium, natrium, kalsium, magnesium, dan fosfor.

Studi juga menyebut ekstrak buah zuriat memiliki kandungan fenol dan flavonoid yang tinggi.

Itu sebabnya buah ini sangat baik untuk meningkatkan kesuburan dan disarankan untuk dikonsumsi rutin oleh pasangan yang tengah merencanakan kehamilan.

Mengonsumsi buah zuriat saat hamil juga mampu mencegah bayi lahir dengan cacat bawaan.

Sebab buah zuriat kaya akan vitamin B, termasuk folat (vitamin B9) yang sangat dibutuhkan oleh ibu hamil.

Baca Juga: Akhirnya Ketemu Juga Cara Bikin Daging Empuk 'Selembut Tahu', Jangan Direbus Dulu Sebelum Dilumuri Tepung Sagu, Kok Bisa?

Tapi, khasiat buah zuriat tak berhenti sampai di situ saja, kok!

Berikut ini 3 manfaat luar biasa yang akan dirasakan tubuh jika kita rutin mengonsumsi buah zuriat.

1. Kolesterol turun

Berkat kandungan antioksidan dalam buah zuriat, tubuh akan terbantu untuk menurunkan kadar kolesterol jahat.

Antioksidan diketahui mampu menurunkan level trigliserida dan meningkatkan kadar kolesterol baik.

Dengan rutin minum air rebusan buah zuriat tubuh akan mampu mengendalikan kadar kolesterol total menjadi kurang dari 200 mg/dL.

Baca Juga: Rugi Kalau Habis Beli Obat Terus, Turunkan Gula Darah Tinggi Cuma Pakai Daun Buah Ini, Hasilnya Lebih Manjur dari Obat

2. Jantung lebih sehat

Jika kadar kolesterol dalam tubuh normal maka jantung akan bekerja secara optimal.

Tidak ada lemak yang menempel pada dinding pembuluh darah jantung sehingga jantung pun lebih sehat.

Dengan begitu anda pun akan terhindar dari penyakit jantung koroner maupun stroke.

3. Terhindar dari katarak dan migrain

Buah zuriat mengandung banyak vitamin B berupa B2 alias riboflavin.

Dalam dunia kesehatan, riboflavin sangat berguna untuk mencegah terjadinya katarak pada mata.

Serta dapat pula mengurangi sakit kepala sebelah atau migrain yang sering anda rasakan.

Baca Juga: Suami Heran Kok Habis BAB, Istrinya Siram Kloset dengan Cuka, Satu Menit Kemudian Baru Sadar, Efeknya Sungguh Bisa Bikin Betah Mata

Artikel telah ditayangkan di nakita dengan judul, Nyesel Selama Ini Tak Tahu Khasiat Buah Cermai, Ampuh Buat Kulit Glowing Hingga Menghilangkan Flek Hitam