Ketika Anda mengalami resistensi insulin, maka sel-sel tubuh tidak dapat menyerap glukosa dengan baik sehingga sel darah akan mengalami penumpukan.Di samping itu, pola makan yang tidak sehat juga dapat memperburuk sistem kerja tubuh.Apabila Anda terus memberikan asupan yang banyak mengandung gula, akan membuat kadar gula semakin menumpuk di peredaran darah.Proses ini bukanlah dalam waktu yang sebentar untuk dideteksi, sehingga Anda akan cenderung tidak menyadari bahwa asupan makanan tersebut sudah mengganggu sistem kerja tubuh.Lingkungan sekitar yang cenderung konsumsi junk food, cokelat, dan lainnya akan membuat Anda melakukan hal yang sama juga.
Hal ini bisa menjadi pemicu mengapa diabetes bisa menular.
Bahan Alami Mencegah Diabetes pada Wanita
Ya, makanan bisa menjadi pemicu utama seseorang terkena diabetes.
Namun siapa sangka, bahan yang kerap Anda gunakan untuk memasak, bisa menjadi solusi jitu pencegah diabetes pada wanita.
Lalu apa saja bahan tersebut?
1. KunyitKunyit memiliki kandungan antioksidannya.
Dengan mengonsumsi obat tradisional ini, kadar gula darah pengidap diabetes bisa turun hampir 18% setelah mengonsumsi 300 mg kunyit dalam bentuk obat herbal per hari.
Studi lain pada jurnal Diabetes Care menunjukkan bahwa konsumsi 1,5 gram kunyit setiap hari selama 9 bulan mencegah perkembangan penyakit diabetes tipe 2 pada orang yang mengalami prediabetes.Selain itu, kunyit juga terbukti dapat mencegah terjadinya komplikasi diabetes.