Rajin Kepoin Tetangga Saat Masak, Dendeng Balado Bisa Renyah Seperti Beli di Resto Ternyata Rahasianya Saat Potong Daging, Jaminan 100 Persen Berhasil!

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Minggu, 2 Januari 2022 | 06:10 WIB
Dendeng balado renyah banget kalau Anda mengirisnya dengan cara seperti ini (Sajian Sedap)

Cara Mengeringkan Daging

Nah tips selanjutnya Anda harus memperhatikan cara mengeringkan daging.

Agar dendeng renyah, Anda harus mengeringkannya terlebih dahulu.

Tujuannya untuk mengurangi kadar air dalam daging.

Baca Juga: Resep Dendeng Batokok, Ragam Hidangan Nusantara Nikmat Dari Sumatera Barat

Salah satu caranya adalah dengan mengopen daging.

Setelah diiris, Anda bisa memasukkan daging ke open hingga kering.

Panggang di suhu 150 derajat celcius.

Anda bisa memanggangnya selama 40-60 menit.

Cara ini akan membuat daging menjadi renyah.

Artikel berlanjut setelah video berikut.