Dikasih Tahu Tukang Sayur Depan Rumah, Modal Taburkan Bahan Dapur Ini Ke Tempe Ternyata Bisa Bikin Awet Walau Gak Disimpan Ke Kulkas

By Gusthia Sasky T, Selasa, 4 Januari 2022 | 14:40 WIB
menaburka bahan dapur ini bisa bikin tempe awet walau gak disimpan ke kulkas (kompas)

Sebab, bila terkena air tempe jadi lebih cepat busuk.

Oleh karenanya, pastikan Anda menyimpan tempe jauh dari air.

Bahaya tempe dibungkus daun pisang

Tempe yang dibungkus plastik atau daun pisang tentu memiliki perbedaan.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu Sekarang, Jangan Beli Tempe Dibungkus Daun Pisang Kalau Ketemu Tanda-tanda ini, Bahaya yang Mengancam Tidak Main-Main

Tempe yang dibungkus daun pisang identik dengan pasar tradisional atau kota kecil.

Soalnya di daerah tersebut lebih banyak ditemukan daun pisang.

Jadilah produsen tempe di kota kecil menggunakan daun pisang.

Sementara untuk daerah kota, daun pisang tidak terlalu sering ditemui.

Untuk itu para produsen tempe di kota lebih memilih plastik sebagai pembungkus.

Adakah perbedaan lain selain itu?