Emak-emak Pasti Nyesel Baru Tahu, Masak Bayam Itu Cukup 1 Menit Saja, Jangan Kaget Dengan Rasanya Walau Kelihatan Masih Mentah

By Raka, Minggu, 9 Januari 2022 | 15:45 WIB
Alasan masak bayam cukup satu menit saja (Kolase Sajian Sedap)

Bayam pada dasarnya mengandung banyak antioksidan, vitamin (A, K, C, Folat), mineral (besi, mangan) dan serat.

Sayangnya, nutrisi ini bersifat sangat cepat rusak.

Karena itu, saat membeli kita sebaiknya memilih bayam yang masih segar.

Usahakan jangan memasak bayam terlalu lama.

Bayam bisa matang hanya dengan pemanasan selama 1 menit.

Perebusan lebih dari 4 menit justru akan membuat bayam kehilangan separuh dari asam folatnya.

Karena hanya perlu dimasak sebentar kita perlu menghindari diri dari kemungkinan parasit yang belum mati.

Oleh karena itu, pastikan mencuci bayam sebersih mungkin sebelum dimasak.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 Baca Juga: Ibu-ibu Sekomplek Mesti Tahu! Mulai Sekarang Stop Masak Sayur Bayam dengan Jagung Kalau Masih Pakai Cara ini, Satu Rumah Bisa Merugi

2. Bayam Dipanaskan Ulang