Yang Sering Beli Bakso Pasti Tidak Sadar, Ternyata ini Alasan Pedagang Tambah Agar-agar Ke Dalam Adonan, Pantas Bikin Mulut Tidak Berhenti Ngunyah

By Raka, Rabu, 12 Januari 2022 | 11:50 WIB
Bikin bakso kenyal dengan ditambah agar-agar (Kolase Sajian Sedap)

Misalnya dengan menambahkan es batu atau bubuk agar-agar.

Daripada penasaran, simak cara membuat bakso yang kenyal di bawah ini:

1. Perhatikan bahan

Perhatikan bahan untuk membuat bakso

Salah satu cara membuat bakso kenyal dan kres ialah dengan memerhatikan penggunaan bahannya.

Bahan untuk membuat bakso di antaranya ialah daging, tepung, dan aneka bumbu.

Gunakan daging yang segar agar bakso lebih kenyal dan lezat.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 Baca Juga: Resep Bakso Malang, Kudapan Asli Jawa Timur yang Terkenal Akan Rasanya yang Khas

Untuk tepungnya sendiri, bisa menggunakan tepung sagu, tepung sagu aren, ataupun tepung tapioka.

Konon pedagang bakso menggunakan salah satu tepung tersebut untuk mendapatkan tekstur bakso yang kenyal.